6 Restoran Dengan Menu Paling Lezat Di Pontianak

Raja Uduk

Tempat wisata kuliner pontianak yang berikutnya akan kita bahas adalah sebuah tempat makan yang populer di masyarakat pontianak. Raja Uduk adalah sebuah tempat makan yang kita maksud dan saat ini Raja Uduk berdiri di Jalan Teuku Umar No. 76, Pontianak. Sesuai dengan nama dari tempat makan Raja Uduk ini, tempat makan ini menyajikan nasi uduk yang sangat lezat yang tentu saja di kemas dengan taburan bawang goreng dan uniknya Raja Uduk membungkus nasi uduknya dengan daun pisang.

 

Golden Tulip Pontianak

 

Golden Tulip Pontianak adalah sebuah hotel bintang 4 di Pontianak yang menawarkan paket penginapan yang benar-benar nyaman bagi anda. Suasana di hotel ini akan membuat anda merasakan liburan dengan sangat tenang. Beberapa fasilitas yang disediakan oleh pihak hotel adalah antara lain, restoran Pontianak dengan berbagai menu yang sangat lezat, kolam renang, AC, internet, dan lain-lain. Golden Tulip Pontianak adalah sebuah pilihan yang sangat baik bagi anda.

 

Sotong Pangkong

Tempat wisata kuliner pontianak yang paling enak selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah tempat bernama Sotong Pangkong. Tempat kuliner yang satu ini berdiri di Jalan Merdeka, WR. Samudera Ria No 577, Pontianak. Memang unik nama dari Sotong Pangkong ini akan tetapi makanan yang di sajikan di tempat ini sangat unik yakni sotong kering yang di bakar atau di panggang sehingga menghasikan rasa yang sangat gurih. Sotong Pangkong merupakan salah satu tempat rekomendasi untuk anda.

 

Sari Bento

Tempat wisata kuliner pontianak yang selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah tempat makan paling di favoritkan oleh masyarakat Pontianak dan tempat makan yang satu ini bernama Sari Bento. Berdiri di Jalan Jend. Ahmad Yani atau lebih tepatnya di belakang museum, tempat wisata kuliner pontianak bernama Sari Bento ini mampu penyedot perhatian publik karena rasa dari sajian Sari Bento itu sendiri. Pada dasarnya di Sari Bento ini anda akan mendapatkan sajian makanan khas jepang, akan tetapi tidak hanya makanan jepang saja.

 

Kwetiau Apollo

Tempat wisata kuliner pontianak yang satu ini sangat wajib untuk anda cicipi apabila anda sedang berada di Kota Pontianak, pasalnya sebuah tempat yang bernama Kwetiau Apollo ini menyajikan menu kwetiau yang sangat enak. Tempat makan enak di Pontianak ini berdiri di Jalan Pattimura, No. 63, Pontianak, Kalimantan Barat dan tentu saja sangat populer di kalangan para pencinta kwetiau. Tempat makan yang menyadikan kwetiau yang satu ini telah ada sejak tahun 1968 yang lalu.

 

Bubur Pedas Pak Ngah

Tempat wisata kuliner pontianak yang satu ini merupakan sebuah tempat makan yang oleh pemiliknya di namakan Bubur Pedas Pak Ngah. Tempat kuliner di Pontianak ini berdiri di sekitar gang siliwangi atau lebih tepatnya di Jalan Pangeran Nata Kusuma yang tentu sangat mudah untuk anda cari. Jika anda merupakan salah satu orang yang suka dengan bubur, rasanya sangat kurang afdhol apabila anda belum mencoba sajian bubur pedas yang ada di Bubur Pedas Pak Ngah ini.

Leave a Comment